Jumat, 28 Januari 2011

Pengantar Ilmu Antropologi

Ini adalah catatan saya pada mata kuliah Antropologi dengan dosen Pengampu Bagya Agung Prabawa di kampus Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia...
semoga bermanfaat

BUKU ACUAN
KUNTJORONINGRAT, 1980, PENGANTAR ILMU ANTROPOLOGI.
_________________, 1981, KEBUDAYAAN MENTALITAS DAN PEMBANGUNAN ILMU HUKUM ADAT.
SEOKAMTO, 1994, ANTROPOLOGI HUKUM,
T.O, IHROMI, 1993, ANTROPOLOGI DAN HUKUM.
________________, ANTROPOLOGI HUKUM SEBUAH BUNGA RAMPAI.
SATJIPTO RAHARJO, 1980, HUKUM DAN MASYARAKAT.


PENDAHULUAN
PENGERTIAN, OBYEK DAN URGENSI.
MANUSIA KEPRIBADIAN DAN MASYARAKAT.
HAKEKAT, ASAL-USUL, ORGANISASI, KEPRIBADIAN, PRANATA SOSIAL, SISTEM KEKERABATAN.

KEBUDAYAAN
PENGERTIAN, UNSUR , WUJUD, ORIENTASI DAN MULTI BUDAYA.

ANTROPOLOGI HUKUM
HUBUNGAN HUKUM DAN KEBUDAYAAN, FUNGSI HUKUM SEBAGAI PENGENDALI SOSIAL, MODEL-MODEL PENYELESAIAN SENGKETA DALAM SISTEM KEKERABATAN.

PENGERTIAN DAN OBYEK KAJIAN
ANTROPOLOGI (ETHIMOLOGIS) TERDIRI ATAS ANTROPOS (MANUSIA) DAN LOGOS (ILMU)
TERMINOLOGIS), ILMU TENTANG MANUSIA KHUSUSNYA TENTANG ASAL-USUL, ANEKA MACAM BENTUK PISIK, ADAT ISTIADAT DAN KEPERCAYAAN YANG ADA PADA MASA LAMPAU.
SEJARAH ASAL-USUL DAN EVOLUSI MANUSIA SECARA BIOLOGIS, PALEO ANTROPOLOGIS (PENELITIAN TERHADAP FOSIL MANUSIA)
SEJARAH TERJADINYA ANEKA MACAM MANUSIA DARI SUDUT TYPOLOGI TUBUHNYA, MISALNYA WARNA KULIT, MATA, MUKA DLL. (ANTROPOLOGI PISIK).
ASAL-USUL DAN PERKEMBNGAN BAHASA YANG DIGUNAKAN MANUSIA (ETNOLINGUISTIK).
PERKEMBNGAN MUNCULNYA ANEKA MACAM KEBUDAYAAN MANUSIA DI DUNIA (PREHISTORIK).
ASAS-ASAS KEBUDAYAAN MANUSIA DALAM MSYARAKAT DARI SEMUA SUKU DI DUNIA (ETNOLOGI)

PASE-PASE DALAM ANTROPOLOGI
PASE I (SEBELUM ABAD 18)
BANGSA EROPA (PELANCONG, NELAYAN, PENDETA, PENJAJAH) MENELITI BANGSA AFRIKA, ASIA, OSEANIA DAN SUKU INDIAN TENTANG ADAT ISTIADAT, SUSUNAN MASYARAKAT, BAHASA, DLL. (ETNOGRAFI).
MUNCUL 3 ANGGAPAN:
BANGSA-BANGSA YANG DITELITI ADALAH BANGSA PRIMITIV.
BANGSA-BANGSA TADI ADALAH BANGSA YANG ALAMI.
BANGSA-BANGSA TADI MEMILIKI SIFAT YANG UNIK.
PASE II (ABAD 19)
PENELITIAN TERHADAP DESKRIPSI BANGSA-BANGSA BERSIFAT AKADEMIK DENGAN TUJUAN MEMPELAJARI MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN PRIMITIF DENGAN MAKSUD UNTUK MENDAPATKAN SUATU PENGERTIAN TENTANG TINGKATAN-TINGKATAN KUNO DALAM SEJARAH EVOLUSI DAN SEJARAH PENYEBARAN KEBUDAYAAN MANUSIA
PASE III (ABAD 20) ILMU ANTROPOLOGI MENJADI ILMU YANG PRAKTIS, TUJUANNYA UNTUK MEMPELAJARI MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN SUKU-SUKU BANGSA SELAIN BANGSA EROPA GUNA KEPENTINGAN PEMERINTAH KOLONIAL DAN GUNA MENDAPATKAN SUATU PENGERTIAN TANTANG MASYARAKAT MASA KINI YANG KOMPLEK.
PASE IV (PASKA ABAD 20) MEMPELAJARI ILMU ANTROPOLOGI GUNA TUJUAN AKADEMIS DAN PRAKTIS.

MANUSIA DAN KEPRIBADIAN
KEPRIBADIAN: CIRI WATAK SETIAP INDIVIDU YANG KONSISTEN YANG MEMBERIKAN KEPADANYA SUATU IDENTITAS SEBAGAI INDIVIDU YANG KHUSUS. KEPRIBADIAN INI DIBENTUK OLEH AKAL DAN JIWANYA.

UNSUR KEPRIBADIAN
1.pengetahuan
2. perasaan
3.dorongan naluri

PENGETAHUAN

PERSEPSI: (PENGGAMBARAN DAN PENGAMATAN TENTANG KONDISI LINGKUNGANNYA).
APERSEPSI: (MENGHUBUNGKAN GAMBARAN BARU DENGAN GAMBARAN LAMA YANG ADA PADA PENGALAMANNYA SEHINGGA MENGHASILKAN GAMBARAN YANG LEBIH BARU LAGI DENGAN PENGERTIAN YANG LEBIH KOMPLEKS).
PENGAMATAN: (PEMUSATAN YANG LEBIH INTENSIF TERHADAP GAMBARAN PENGALAMANNYA KARENA ADA SESUATU YANG MENARIK).
KONSEP: (MEMBANDINGKAN SETIAP GAMBARAN YANG DIPEROLEHNYA DENGAN MENGGUNAKAN ASAS-ASAS UMUM SECARA KONSISTEN).
FANTASI: (MELEBIHKAN/ MENGURANGI GAMBARAN YANG DIPEROLEHNYA SEHINGGA MENIMBULKAN GAMBARAN BARU YANG TIDAK REALISTIS.

karena terlalu banyak yang akan ditulis anda bisa mendownload file ini dengan formar ppt atau power poin. untuk mendownload file ini klik link dibawah ini.

Download Pengantar Ilmu Atropologi, Bagya AP

0 komentar:

Posting Komentar

thanks for comment